Jumat, 25 November 2016

Begitu Mulianya Seorang Guru

Guru adalah seseorang yang telah berjasa kepada kita, pahlawan sepanjang waktu sepanjang masa. Dan bukanlah pahlawan yang harus di hargai pada waktu tertentu.

Kita flash back sebentar, siapakah diri kita sebelumnya di banding saat ini?
Bukankah kita yang semula tidak pernah mengenal huruf, sekarang kita bisa mengeja serta membaca bahkan kita bisa mengapresiasi karya seseorang?
Bukahkah kita yang semula tiada bisa menulis, sekarang kita mampu menulis bahkan bisa menghasilhkan sebuah karya.

Guru ibarat sebuah lilin yang rela meleleh untuk menerangi kegelapan.

Jasa seorang guru tidak dapat dinilai dengan suatu apapun, mereka telah mengorbankan segalanya demi anak didiknya untuk meraih cita-cita. Hingga kita bisa meraih kesuksesan. Menjadi seorang presiden, menteri, gubernur, bupati, polisi, TNI, dan masih banyak lagi kesuksesan lainnya.



Guru mengajarkan pada kita akhlak yang mulia, memberikan ilmu dengan segenap kasih sayangnya, sehingga kita bisa menjadi pribadi yang sholeh sholiha yang mampu mengamalkan
serta mengembangkan ilmu yang kita peroleh di dalam mesyarakat dan bermanfaat bagi sesama.

Allah meberikan balasan untuk guru atau pendidik yang mengajarkan kebaikan/pelajaran yang bermanfaat sama seperti orang yang melakukannya.

Rasulullah SAW bersabda;
"Barang siapa mengajarkan/menunjukkan kebaikan pahalanya sama dengan orang yang melakukan kebaikan itu". (HR.Muslim dari Ibnu Mas'ud dalam kitab Faidul Qadir, juz 6. Hal. 127. Penulis; Al-Imam Al-Manawy)

Oleh karena itu seorang guru mendapat kedudukan yang istimewa dalam Islam. Guru ibarat seorang Mubaligh yang mendakwahkan ilmu Allah kepada manusia.

Allah SWT. berfirman;

يَرْفَعِ اللَّهُ الَّذِينَ آمَنُوا مِنْكُمْ وَالَّذِينَ أُوتُوا الْعِلْمَ دَرَجَاتٍ وَاللَّهُ بِمَا تَعْمَلُونَ خَبِيرٌ

 Artinya; "Allah akan meninggikan orang di antara kamu dan orang-orang yang di beri ilmu pengetahuan beberapa derajat dan Allah Maha mengetahui apa yang kamu kerjakan (QS. Al-Mujadalah, 11)

Hadits lain juga menyebutkan;
"Jadilah engkau sebagai guru atau pendengar, atau pencinta dan janganlah kamu menjadi orang kelima, sehingga kamu menjadi rusak,"

Rasulullah SAW. bersabda;
"Tinta para ulama lebih tinggi nilainya dari pada darah para syuhada'," (HR.Abu Daud dan Tirmizi).

Nasehat Imam Asy-Syafi'i;
"Aku melihat pemilik ilmu hidupnya mulia walau ia dilahirkan dari orangtua terhina. Ia terus menerus terangkat hingga pada derahat tinggi dan mulia ...

Islam mengajarkan kepada kita untuk menghormati guru, memuliakannya, bukan karena kekayaan, wajah tampan atau kecantikannya. Namun tidak lain adalah karena kemulian ilmu yang diajarkannya.

Ujung tombak keberhasilan anak didik adalah tergantung pada peran guru, berhasil tidaknya sebuah pendidikan serta sepandai apapun siswa tersebut adalah tidak lepas dari bimbingan seorang guru. Oleh karena itu guru merupakan profesi yang sangat mulia dalam membentuk generasi muda yang beriman dan bertakwa.

Al-Ghazali membuat perumpamaan seorang guru;
"Perumpamaan guru dengan murid adalah bagaikan ukiran dengan tanah liat dan bayang-bayang dengan sepotong kayu, maka bagaimanakah tanah liat itu bisa terukir indah, padahal ia material yang tidak sedia dan bagaimana pula bayng-bayang itu menjadi lurus padahal kayu yang bersinar itu bengkok,'(Fatiyah Hasan, 1964;49-56).

Al-Ghazali juga mengatakan;
"Seseorang yang berilmu dan mengamalkan ilmunya itu dialah yang disebut orang besar di semua kerajaan langit, dia bagaikan matahari yang menerangi alam sedangkan ia mempunyai cahaya dalam dirinya seperti minyak kasturi yang mengharumi orang lain karena ia harum, seorang yang menyibukkan dirinya dalam mengajar berarti dia telah memilih pekerjaan terhormat". 

Semoga kita yang berprofesi sebagai guru selalu semangat dalam mengamalkan  ilmu demi membentuk generasi muda penerus bangsa yang beriman, bertakwa. Marilah kita tingkatkan peran kita sebagai motivator bagi anak didik kita.
Semoga niat baik kita senantiasa mendapatkan ridho Allah SWT. Aamiin .....



Sumber:
http;//ponpesabuhroiroh.com
www.suara-islam.com
www.smart.sch.id
www.tafsir.web.id
http;//muslimah.or.id

Selamat Hari Guru Nasional dan hari PGRI yang ke-71

Demikian sedikit tulisan ini semoga bermanfaat.

Oleh; Ca Ha Ya 







Rabu, 23 November 2016

Wisuda bukanlah akhir dari segalanya


Wisuda bukanlah akhir dari segalanya.

Wisuda hanya sebuah prosesi kelulusan secara resmi dan khidmat yang dilakukan sebuah universitas atau sekolah tinggi tertentu kepada mahasiswa ataupun mahasiwi yang menyelesaikan pendidikannya di tingkat oerguruan tinggi.






Setelahnya sebuah gelar menyandangnya, dan bukan bukanlah sekedar sebongkah  hiasan yang tertulis di belakang namanya.
Namun adalah sebuah tanggung jawab akademis yang harus direalisasikan dalam kehidupan sehari-hari di masyarakat.



Semoga wisuda yang selama ini dilaksanakan tidak hanya sebagai acara seremonial belaka, dan memakai baju toga serta foto-foto yang expresif. Namun di balik iu adalah sebuah tonggak sejarah baru untuk menjelajahi cakrawala kehidupan yang kompleks dengan segala pernak pernik warnanya.

Semoga ilmu yang kami dapatkan menjadi manfaat dan berkah. Aamiin ..ya Robbal 'Aalamiin ...

Penulis, Ca Ha Ya

Surabaya, 14 Oktober 2016

Kamis, 03 November 2016

Fadhilah Surat Kahfi

                                            SURAT KAHFI



Surat ini terdiri dari 110 ayat, termasuk dari golongan surat Makiyyah. Di sebut surat "Al Kahfi" karena artinya "Gua" dan "Ashabul Kahfi" artinya; "Penghuni-penghuni gua". Kedua nama ini diambil dari cerita yang terdapat dalam surat Al Kahfi pada ayat 9 sampai dengan ayat 26, tentang beberapa anak muda yang tidur dalam gua bertahun-tahun lamanya. 


Selain cerita tersebut, terdapat pula cerita-cerita yang lain, yang kesemuanya itu mengandung itibar dan pelajaran hidup yang berharga bagi insan di bumi.


Dr. Muhammad Bakar Isma’il dalam Al-Fiqh al Wadhih min al Kitab wa al Sunnah menyebutkan bahwa diantara amalan yang dianjurkan untuk dikerjakan pada malam dan hari Jum’at adalah membaca surat Al-Kahfi. (Al-Fiqhul Wadhih minal Kitab was Sunnah).
Waktu membaca surat Al-Kahfi adalah sejak terbenamnya matahari pada hari Kamis sore sampai terbenamnya matahari pada hari Jum’at.
Imam Al-Syafi’i rahimahullah dalam Al-Umm menyatakan bahwa membaca surat al-Kahfi bisa dilakukan pada malam Jum’at dan siangnya berdasarkan riwayat tentangnya. (Al-Umm, Imam al-Syafi’i: 1/237).


Fadhilah Surat Al Kahfi,
1. Barang siapa membaca surat Kahfi pada hari Jum'at maka memancarlah cahaya dari bawah kakinya sampai ke atas langit dan akan meneranginya pada hari kiamat serta diampunilah dosanya.
sebagaimana firman Allah Ta’ala:
يَوْمَ تَرَى الْمُؤْمِنِينَ وَالْمُؤْمِنَاتِ يَسْعَى نُورُهُمْ بَيْنَ أَيْدِيهِمْ وَبِأَيْمَانِهِمْ
Pada hari ketika kamu melihat orang mukmin laki-laki dan perempuan, sedang cahaya mereka bersinar di hadapan dan di sebelah kanan mereka.” (Qs. Al-Hadid: 12)

2.Barang siapa membaca surat Kahfi pada hari Jum'at maka ia akan diberi cahaya yang meneranginya pada hari antara kedua Jum'at.
Dari Ibnu Umar radhiyallahu ‘anhuma, berkata: Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallambersabda,
مَنْ قَرَأَ سُوْرَةَ الْكَهْفِ فِي يَوْمِ الْجُمْعَةِ سَطَعَ لَهُ نُوْرٌ مِنْ تَحْتِ قَدَمِهِ إِلَى عَنَانِ السَّمَاءَ يُضِيْءُ لَهُ يَوْمَ الْقِيَامَةِ وَغُفِرَ لَهُ مَا بَيْنَ الْجُمْعَتَيْنِ
Siapa yang membaca surat Al-Kahfi pada hari Jum’at, maka akan memancar cahaya dari bawah kakinya sampai ke langit, akan meneranginya kelak pada hari kiamat, dan diampuni dosanya antara dua jumat.” (HR. Abu Bakr bin Mardawaih dalam tafsirnya dengan isnad yang tidak apa-apa. Dari kitab at-Targhib wa al- Tarhib: 1/298)
3.Barang siapa membaca surat Kahfi sebagaimana ia diturunkan, membacanya adalah menjadi cahaya baginya di hari kiamat sejauh tempat ia berdiri sampai Mekah.

Nabi Muhammad SAW. juga bersabda:

"Barangsiapa yang membaca surat Al-Kahfi sebagaimana ia diturunkan, maka pembacaan itu menjadi cahaya baginya di hari kiamat sejauh tempatnya berdiri hingga Mekkah".(HR. Al Hakim' At Targhib 3 : 36)


Sumber; 
Terjemah Majmu' Sayarif, Ahmad Sunart
http://www.mirajnews.com/id/keutamaan-surah-al-kahfi/84355
http:www.inovasidakwah.com/2016/02

Kamis, 06 Oktober 2016

Apa Istimewanya Malam Jum'at Kliwon?





      Orang bilang malam Jum'at Kliwon adalah malam yang keramat. Mengapa demikian? Merinding juga jadinya.

Namun sejatinya hari Jum'at merupakan hari yang baik menurut ajaran Islam yang kita anut. Begitu pula dengan hari Jum'at Kliwon merupakan hari yang penuh keberkahan, di kabulkannya doa, dan bukanlah hari yang menakutkan kita.

Dari Imam Anas bin Malik meriwatkan

Rosululloh di tanya tentang hari Kiamat.

Dan beliau menjawabnya,
"Hari Jum'at adalah hari menyambungkan (shilah) dan pernikahan.

Rosul di tanya, mengapa demikian yang Rosuluklah?

Karena para nabi zaman dahulu melakukan, pernikahan saat hari Jum-at

Pernikahan yang di lakukan oleh beberapa @

1.Nabi Adam dan Hawa

2.Nabi Yusuf dan Zulaikha

3.Nabi Sulaiman dan Bilqis

4.Nabi Muhammad SAW dan Khodijah al-kubro.

5.Nabi Muhammad nasi  lain

6.Ali bin Abi Tholip dan Fatiman az-Zahra






Selain dari riwayat di atas juga, Banyak  riwayat yang me yebutkan hari Jum'at adalah hari hari laling utama bagi kamu muslimin.

Hari Jum'at adalah hari terbaik dibandingkan hari-hari yang lain

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ : » خَيْرُ يَوْمٍ طَلَعَتْ عَلَيْهِ الشَّمْسُ يَوْمُ الْجُمُعَةِ فِيهِ خُلِقَ
آدَمُ وَفِيهِ أُدْخِلَ الْجَنَّةَ وَفِيهِ أُخْرِجَ مِنْهَا وَلَا تَقُومُ السَّاعَةُ إِلَّا فِي يَوْمِ الْجُمُعَةِ « رواه مسلم
    
Abu Hurairah meriwayatkan bahwa Rasulullah pernah bersabda:" Hari terbaik di mana pada hari itu matahari terbit adalah hari Jumat. Pada hari itu Adam diciptakan, dimasukkan surga serta dikeluarkan darinya. Dan kiamat tidak akan terjadi kecuali pada hari Jumat".


Sahabat Salman Al Farisi berkata :
 Rasulullah saw bersabda:" Siapa yang mandi pada hari Jumat, bersuci   sesuai kemampuan, merapikan rambutnya, mengoleskan parfum, lalu berangkat ke masjid, dan masuk masjid tanpa melangkahi diantara dua orang untuk dilewatinya, kemudian shalat sesuai tuntunan dan diam tatkala imam berkhutbah, niscaya diampuni dosa-dosanya di antara dua Jumat". (HR. Bukhari).

* Orang yang berjalan untuk shalat Jumat akan mendapat pahala untuk tiap langkahnya, setara dengan pahala ibadah satu tahun shalat dan puasa.

Rasulullah saw telah bersabda;

"Siapa yang mandi pada hari Jumat, kemudian bersegera berangkat menuju masjid, dan menempati shaf terdepan kemudian dia diam, maka setiap langkah yang dia ayunkan mendapat pahala puasa dan shalat selama satu tahun, dan itu adalah hal yang mudah bagi Allah''. (HR. Ahmad dan Ashabus Sunan, dinyatakan shahih oleh Ibnu Huzaimah).

* Wafat pada malam hari Jumat atau siangnya adalah tanda husnul khatimah, yaitu dibebaskan dari fitnah (azab) kubur.

                                                             عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ عَمْرٍو قَالَ قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ :
« مَا مِنْ مُسْلِمٍ يَمُوتُ يَوْمَ الْجُمُعَةِ أَوْ لَيْلَةَ الْجُمُعَةِ إِلَّا وَقَاهُ اللَّهُ فِتْنَةَ الْقَبْرِ » (رواه الترمذي وأحم

Sahabat Salman Al Farisi berkata : Rasulullah saw bersabda:" Siapa yang mandi pada hari Jumat, bersuci   sesuai kemampuan, merapikan rambutnya, mengoleskan parfum, lalu berangkat ke masjid, dan masuk masjid tanpa melangkahi diantara dua orang untuk dilewatinya, kemudian shalat sesuai tuntunan dan diam tatkala imam berkhutbah, niscaya diampuni dosa-dosanya di antara dua Jumat". (HR. Bukhari).




Demikian sedikit coretan saya semoga bermanfaat.Aamiin ...
Saya sadar banyak yqng kurang sempurna dalam tulisan ini.
(@zaidah.nur)

Sumber;
 http://mks-pkm.blogspot.co.id/2013/04/hari-hari-menurut-pandangan-islam.html

 http://sieprizki.blogspot.co.id/2013/09/keutamaan-jumat-kliwon-dibanding-hari.html

http://cahayacinta811.blogspot.com/2013/02/keutamaan-malam-dan-hari-jum.html


Apa Istimewanya Malam Jum'at Kliwon?





      Orang bilang malam Jum'at Kliwon adalah malam yang keramat. Mengapa demikian? Merinding juga jadinya.

Namun sejatinya hari Jum'at merupakan hari yang baik menurut ajaran Islam yang kita anut. Begitu pula dengan hari Jum'at Kliwon merupakan hari yang penuh keberkahan, di kabulkannya doa, dan bukanlah hari yang menakutkan kita.

Dari Imam Anas bin Malik meriwayatkan

Rosululloh di tanya tentang hari Kiamat.

Dan beliau menjawabnya,
"Hari Jum'at adalah hari menyambungkan (shilah) dan pernikahan.

Rosululloh di tanya, mengapa demikian yang Rosuluklah?

Karena para Nabi zaman dahulu melakukan, pernikahan saat hari Jum-at

Pernikahan yang di lakukan oleh beberapa Nabi antara lain:

1.Nabi Adam dan Hawa

2.Nabi Yusuf dan Zulaikha

3.Nabi Sulaiman dan Bilqis

4.Nabi Muhammad SAW dan Khodijah al-kubro.

5.Nabi Muhammad nasi  lain

6.Ali bin Abi Tholip dan Fatiman az-Zahra




Selain dari riwayat di atas juga, Banyak  riwayat yang me yebutkan hari Jum'at adalah hari hari laling utama bagi kamu muslimin.

Hari Jum'at adalah hari terbaik dibandingkan hari-hari yang lain

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ : » خَيْرُ يَوْمٍ طَلَعَتْ عَلَيْهِ الشَّمْسُ يَوْمُ الْجُمُعَةِ فِيهِ خُلِقَ
آدَمُ وَفِيهِ أُدْخِلَ الْجَنَّةَ وَفِيهِ أُخْرِجَ مِنْهَا وَلَا تَقُومُ السَّاعَةُ إِلَّا فِي يَوْمِ الْجُمُعَةِ « رواه مسلم
    
Abu Hurairah meriwayatkan bahwa Rasulullah pernah bersabda:" Hari terbaik di mana pada hari itu matahari terbit adalah hari Jumat. Pada hari itu Adam diciptakan, dimasukkan surga serta dikeluarkan darinya. Dan kiamat tidak akan terjadi kecuali pada hari Jumat".


Sahabat Salman Al Farisi berkata :
Rasulullah saw bersabda:" Siapa yang mandi pada hari Jumat, bersuci   sesuai kemampuan, merapikan rambutnya, mengoleskan parfum, lalu berangkat ke masjid, dan masuk masjid tanpa melangkahi diantara dua orang untuk dilewatinya, kemudian shalat sesuai tuntunan dan diam tatkala imam berkhutbah, niscaya diampuni dosa-dosanya di antara dua Jumat". (HR. Bukhari).

* Orang yang berjalan untuk shalat Jumat akan mendapat pahala untuk tiap langkahnya, setara dengan pahala ibadah satu tahun shalat dan puasa.

Rasulullah saw telah bersabda;

"Siapa yang mandi pada hari Jumat, kemudian bersegera berangkat menuju masjid, dan menempati shaf terdepan kemudian dia diam, maka setiap langkah yang dia ayunkan mendapat pahala puasa dan shalat selama satu tahun, dan itu adalah hal yang mudah bagi Allah''. (HR. Ahmad dan Ashabus Sunan, dinyatakan shahih oleh Ibnu Huzaimah).

* Wafat pada malam hari Jumat atau siangnya adalah tanda husnul khatimah, yaitu dibebaskan dari fitnah (azab) kubur.

                                                           عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ عَمْرٍو قَالَ قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ :
« مَا مِنْ مُسْلِمٍ يَمُوتُ يَوْمَ الْجُمُعَةِ أَوْ لَيْلَةَ الْجُمُعَةِ إِلَّا وَقَاهُ اللَّهُ فِتْنَةَ الْقَبْرِ » (رواه الترمذي وأحم

Sahabat Salman Al Farisi berkata : Rasulullah saw bersabda:" Siapa yang mandi pada hari Jumat, bersuci   sesuai kemampuan, merapikan rambutnya, mengoleskan parfum, lalu berangkat ke masjid, dan masuk masjid tanpa melangkahi diantara dua orang untuk dilewatinya, kemudian shalat sesuai tuntunan dan diam tatkala imam berkhutbah, niscaya diampuni dosa-dosanya di antara dua Jumat". (HR. Bukhari).




Demikian sedikit coretan saya semoga bermanfaat.Aamiin ...
Saya sadar banyak yqng kurang sempurna dalam tulisan ini.
(@zaidah.nur)



Sumber;
 http://mks-pkm.blogspot.co.id/2013/04/hari-hari-menurut-pandangan-islam.html

 http://sieprizki.blogspot.co.id/2013/09/keutamaan-jumat-kliwon-dibanding-hari.html

http://cahayacinta811.blogspot.com/2013/02/keutamaan-malam-dan-hari-jum.html


Apa Istimewanya Malam Jum'at Kliwon?





      Orang bilang malam Jum'at Kliwon adalah malam yang keramat. Mengapa demikian? Merinding juga jadinya.

Namun sejatinya hari Jum'at merupakan hari yang baik menurut ajaran Islam yang kita anut. Begitu pula dengan hari Jum'at Kliwon merupakan hari yang penuh keberkahan, di kabulkannya doa, dan bukanlah hari yang menakutkan kita.

Dari Imam Anas bin Malik meriwatkan

Rosululloh di tanya tentang hari Kiamat.

Dan beliau menjawabnya,
"Hari Jum'at adalah hari menyambungkan (shilah) dan pernikahan.

Rosul di tanya, mengapa demikian yang Rosuluklah?

Karena para nabi zaman dahulu melakukan, pernikahan saat hari Jum-at

Pernikahan yang di lakukan oleh beberapa @

1.Nabi Adam dan Hawa

2.Nabi Yusuf dan Zulaikha

3.Nabi Sulaiman dan Bilqis

4.Nabi Muhammad SAW dan Khodijah al-kubro.

5.Nabi Muhammad nasi  lain

6.Ali bin Abi Tholip dan Fatiman az-Zahra






Selain dari riwayat di atas juga, Banyak  riwayat yang me yebutkan hari Jum'at adalah hari hari laling utama bagi kamu muslimin.

Hari Jum'at adalah hari terbaik dibandingkan hari-hari yang lain

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ : » خَيْرُ يَوْمٍ طَلَعَتْ عَلَيْهِ الشَّمْسُ يَوْمُ الْجُمُعَةِ فِيهِ خُلِقَ
آدَمُ وَفِيهِ أُدْخِلَ الْجَنَّةَ وَفِيهِ أُخْرِجَ مِنْهَا وَلَا تَقُومُ السَّاعَةُ إِلَّا فِي يَوْمِ الْجُمُعَةِ « رواه مسلم
    
Abu Hurairah meriwayatkan bahwa Rasulullah pernah bersabda:" Hari terbaik di mana pada hari itu matahari terbit adalah hari Jumat. Pada hari itu Adam diciptakan, dimasukkan surga serta dikeluarkan darinya. Dan kiamat tidak akan terjadi kecuali pada hari Jumat".


Sahabat Salman Al Farisi berkata :
 Rasulullah saw bersabda:" Siapa yang mandi pada hari Jumat, bersuci   sesuai kemampuan, merapikan rambutnya, mengoleskan parfum, lalu berangkat ke masjid, dan masuk masjid tanpa melangkahi diantara dua orang untuk dilewatinya, kemudian shalat sesuai tuntunan dan diam tatkala imam berkhutbah, niscaya diampuni dosa-dosanya di antara dua Jumat". (HR. Bukhari).

* Orang yang berjalan untuk shalat Jumat akan mendapat pahala untuk tiap langkahnya, setara dengan pahala ibadah satu tahun shalat dan puasa.

Rasulullah saw telah bersabda;

"Siapa yang mandi pada hari Jumat, kemudian bersegera berangkat menuju masjid, dan menempati shaf terdepan kemudian dia diam, maka setiap langkah yang dia ayunkan mendapat pahala puasa dan shalat selama satu tahun, dan itu adalah hal yang mudah bagi Allah''. (HR. Ahmad dan Ashabus Sunan, dinyatakan shahih oleh Ibnu Huzaimah).

* Wafat pada malam hari Jumat atau siangnya adalah tanda husnul khatimah, yaitu dibebaskan dari fitnah (azab) kubur.

                                                             عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ عَمْرٍو قَالَ قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ :
« مَا مِنْ مُسْلِمٍ يَمُوتُ يَوْمَ الْجُمُعَةِ أَوْ لَيْلَةَ الْجُمُعَةِ إِلَّا وَقَاهُ اللَّهُ فِتْنَةَ الْقَبْرِ » (رواه الترمذي وأحم

Sahabat Salman Al Farisi berkata : Rasulullah saw bersabda:" Siapa yang mandi pada hari Jumat, bersuci   sesuai kemampuan, merapikan rambutnya, mengoleskan parfum, lalu berangkat ke masjid, dan masuk masjid tanpa melangkahi diantara dua orang untuk dilewatinya, kemudian shalat sesuai tuntunan dan diam tatkala imam berkhutbah, niscaya diampuni dosa-dosanya di antara dua Jumat". (HR. Bukhari).



Demikian sedikit coretan saya semoga bermanfaat.Aamiin ...
Saya sadar banyak yqng kurang sempurna dalam tulisan ini.
(@zaidah.nur)

Sumber;
 http://mks-pkm.blogspot.co.id/2013/04/hari-hari-menurut-pandangan-islam.html

 http://sieprizki.blogspot.co.id/2013/09/keutamaan-jumat-kliwon-dibanding-hari.html

http://cahayacinta811.blogspot.com/2013/02/keutamaan-malam-dan-hari-jum.html


Di ciptakan-Nya semua berpasangan




Hitam dan putih, ada dan tiada, siang dan malam, baik dan buruk, matahari dan bulan, langit dan bumi, laki-laki dan perempuan, besar dan kecil, tua dan muda, pintar dan bodoh, sombong dan rendah hati, pendek dan tinggi, lapar dan kenyang.





Apa jadinya jika Allah menciptakan segalanya sendiri-sendiri, semua mahluk laki-laki. Tiada siang melengkapi. Hanya kegelapan mewarnai, hanya ada kejahatan dan sebaliknya.
Apakah begitu menyenangkan? Tidak bukan?

Ah saya tidak bisa membayangkan semua itu. Syukurlah Allah menciptakan segalanya berpasangan.

Seluruhnya berpasang-pasangan, Allah menyeimbangkan segala yang ada di bumi, langit dan seisinya.

"Maha Suci Tuhan yang telah menciptakan pasangan-pasangan semuanya baik dari apa yang ditumbuhkan oleh bumi dan dari diri mereka maupun dari apa-apa yang mereka tidak ketahui.” [Yaa Siin 36:36]

Begitu juga penduduk langit di ciptakan berimbang, Malaikat dan Syetan. Kerugian dan keberuntungan. Kecintaan dan ketaatan, Hidayah dan Rahmat, dunia akhirat, musibah dan bersyukur.

Dalam realita kehidupan semisal,
Santan Kelapa dan Airnya

Santan kelapa banyak mengandungi kolestrol. Hampir 90 persen daripada 100 ml santan mengandung kolesterol. Namun dalam masa yang sama, Allah turut menyediakan ubat di dalam sebiji kelapa di mana airnya merupakan antara ubat yang baik sebagai penawar kepada keracunan.


Setiap penyakit ada obatnya

Rasulullah s.a.w telah bersabda yang maksudnya:”Bahawa Allah telah menurunkan penyakit dan ubat dan dijadikan kepada setiap penyakit ada ubatnya, berubatlah tetapi jangan berubat dengan benda-benda yang haram.” (Riwayat Abu Daud)

Antara penyakit dan ubatnya yang Allah jadikan di satu perumah yang sama ialah :

Sayap Kiri dan Kanan Lalat Rumah
    Nabi Muhammad saw bersabda yang bermaksud, “Jika seekor lalat jatuh ke dalam minuman kamu, rejamkannya ke dalam air. Satu sayapnya mengandungi racun manakala satu sayap lagi mengandungi penawar.” (Hadis riwayat Bukhari, bilangan 537, jilid 4).

    Perkara yang sama dicatatkan juga dalam hadis yang diriwayatkan oleh imam Ahmad, Abu Daud, at-Tahawi, Said bin Khalid dan Thumamah ibn Abdullah ibn Anas. 

    Lalat dilengkapkan penciptaannya oleh Allah dengan kandungan penawar pada sayap sebelah kanan dan racun di sayap kiri. Apabila merasa terancam, seperti kakinya terlekat di dalam air mekanisma pertahanan diri akan bertindak secara spontan. Sayap sebelah kiri dikepak mencecah air agar racun yang dimiliki berupaya menewaskan musuh. 

Namun begitu, biasanya air yang melekat pada sayapnya tidak mampu memberi kekuatan kepadanya untuk terus terbang. Ketika itu, sayap sebelah kanannya masih lagi tidak mencecah air. Justeru kitalah yang terpaksa menyelamkan lalat ke dalam air bagi memastikan racun yang terserak dineutralkan semula.




Begitu Agungnya Maha Suci Allah dengan segala firman-Nya.

Jombang, 6 Oktober 2016


Sumber,
http://zilzaal.blogspot.co.id/2013/07/segala-sesuatu-ciptaan-allah-selalu.html

Minggu, 02 Oktober 2016

Tidak Ada Sesuatu Yang Kebetulan, Ada Tangan Allah di Setiap Kejadian

                     Tidak Ada Sesuatu Yang Kebetulan, Ada Tangan Allah di Setiap Kejadian



Ada tangan Allah pada setiap peristiwa yang di alami oleh setiap manusia? Untuk mengantarkan pada setiap kesempurnaan ciptaan-Nya. Apakah Allah berdiam diri?  Allah tidak berdiam diri, tetapi selalu aktif setiap saat, setiap waktu.

Firman Allah dalam surah Arrohman ayat 29;

"Kulla yaumin huwa fi sa'nun"

Artinya; Setiap waktu Dia (Allah) dalam kesibukan (Arrohman,29)

Manakala seorang anak manusia lahir di dunia, kemudian lalu dia meninggal pada waktunya, semua atas kehendak Allah. Saat dia memperoleh keberuntungan. Apakah ini campur tangan Tuhan?

Saat kehidupan kita berada pada roda penderitaan ataupun kesuksesan. Semua itu tidak bisa kita hindari, bahkan sampai berkepanjangan kita mengalami. Apakah itu urusan rezeki, jodoh, mati, usaha, kesehatan, kesukaan, studi ataupun masalah lainnya. Seakan-akan Allah menjauh saat kita dalam kedukaan.

"Apakah benar Allah tidak mengulurkan tangan-Nya untuk menolong kita?"  

Begitu sebaliknya apabila kita berada pada ladang keberuntungan. Meraih impian dengan mudah, mendapatkan hasil ujian yang memuaskan. Yang lama kita nantikan, berhasil dalam bisnis, menemukan jodoh yang lama kita dambakan. serta semua kesuksesan yang raih. 

Keberhasilan yang kita raih, semua tidak terjadi begitu saja. 

"Apakah karena kita sudah bersusah payah, sehingga meraih kesuksesan?"

"Apakah campur tangan Allah tidak ada di balik itu semua?"

Sejatinya semua peristiwa di dunia ini, yang kita alami, seluruhnya tidak terlepas dari campur tangan Allah SWT. 

Kesedihan yang melanda kita, orang lain juga pernah merasakannya. Kebahagiaan yang kita dapat, orang lain juga mendapatinnya.  Allah mempunyai rencana-rencana yang mempesona di balik semua keputusan-Nya.

Firman Allah dalam Surah Ali Imron ayat, 189;

وَلِلَّهِ مُلْكُ السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضِ وَاللَّهُ عَلَى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيرٌ 

Kepunyaan Allah-lah kerajaan langit dan bumi; dan Allah Maha Perkasa atas segala sesuatu.(QS. 3:189)

أَلَمْ تَعْلَمْ أَنَّ اللَّهَ يَعْلَمُ مَا فِي السَّمَاءِ وَالْأَرْضِ ۗ إِنَّ ذَٰلِكَ فِي كِتَابٍ ۚ إِنَّ ذَٰلِكَ عَلَى اللَّهِ يَسِيرٌ  

“Tidakkah kamu tahu bahwa Allah mengetahui segala yang ada di langit dan di bumi? Yang demikian itu sudah terdapat dalam sebuah kitab (lauhmahfuz). Sesungguhnya yang demikian itu sangat mudah bagi Allah.(QS. Al-Hajj, (22):70)

Jelaslah Allah mengetahui apa yang akan terjadi di langit serta di bumi, dan apa yang kita alami di dunia ini.



Suatu misal hari ini, Ahad, 1 Muharram 1438 H. Saya bertemu dengan saudara-saudara baru dalam keluarga yang baru juga. Hari ini pula saya dan teman-teman seperjuangan aksara mendapatkan kabar yang indah dari pengurus Flp Kediri mas Abdul Aziz , beserta mbak Nurul Habibah yang membacakan pengumuman di terima tidaknya saya di organisasi tersebut. Mereka menyebutnya dengan "Moment Inaguration" edisi hasil Open Recruitment FLP Kediri tahun 2016.



The Best Creativity, di raih mbak Isa asmaul Khusna
The Best Spirit and Powerfull, saya sendiri Nur Zaidah
The Best On Time, di raih mbak Fanny Fairuz



Serta anggota pramuda yang di nyatakan lulus bersyarat.



Dan subhanallah ... dari 39 peserta yang mendaftar open recruitment tahun perdana, hanya 3 yang di nyatakan lulus, dan 7 bersyarat. Faktanya, kami telah mengikuti berbagai syarat yang terdiri dari pelatihan dan tugas-tugas yang harus di rampungkan. Dari pembuatan blog, alasan bergabung, puisi, cerpen, novel serta essay. 

Sehingga pada intinya semua ikhtiar yang sudah kita lakukan di sertai doa akan membuahkan hasil yang tidak sia-sia. Ini adalah titik awal dari perjuangan kita untuk membumikan islam dan mengislamkan bumi lewat sebuah keluarga FLP Kediri.

Dan bukanlah hal yang tidak wajar apabila kedepannya nanti FLP Kediri akan mampu bersaing dengan cabang FLP yang ada di seluruh Indonesia. Karena di balik itu semua ada campur tangan Allah, ada kekuatan yang Agung di antara kekuatan yang ada di belahan bumi ini.

Dan suatu hari nanti di antara anggota keluarga FLP Kediri mampu melahirkan karya-karya yang luar biasa melebihi karya penulis yang best seller saat ini. Itu merupakan hal yang wajar, karena di balik itu semua ada tangan Allah yang Maha Kuat. Aamiin ....
Insya Allah ...wallahu 'a'lam bishowab.


Trimakasih ... telah membaca artikel ini, 
Salam Flp, berbakti, berkarya, berarti. :) :) :)

Jombang, 1 Muharram 1438 H.



Rabu, 28 September 2016

Menikah Muda


“Menikah Muda "Why Not?" 

 Menikah atau nikah menurut bahasa adalah berkumpul dan bercampur. Menurut istilah syarak adalah
ijab dan qobul ('aqad) yanga menghalalkan hubungan badan antara lelaki dan pwrempuan yang di ucapkan oleh kata- kata yang menunjukkan nikah, menurut peraturan yang di tentukan oleh agama Islam. 

Sedangkan nikah menurut syari'at berarti akad. Untuk pengertian hubungan badan hanya metafora saja. Agama Islam adalah agama yang bersifat Syumul (umum), mencakup semua sisi kehidupan. Tidak ada satu masalahpun dalam kehidupan yang tidak di jelaskan. 

Semua masalah kehidupan di sentuh oleh nilai-nilai agama Islam. Meski itu masalah kecil ataupun besar karena Islam adalah agama Rohmatallil'alamin.



Begitu juga dengan urusan pernikahan, Islam telah membahasnya secara kompleks. Salah satunga tentang syarat menikah. Di antara beberapa syarat menikah, salah satunya adalah laki-laki tertentu dan bukan mahram dengan calon istri atau suami (bukan saudara kandung). Atau bisa di katakan pemuda yang sudah cukup usia serta mampu untuk menikah.

 Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

                                                          يَا مَعْشَرَ الشَّبَابِ، مَنِ اسْتَطَاعَ مِنْكُمُ الْبَاءَةَ فَلْيَتَزَوَّجْ، فَإِنَّهُ أَغَضُّ لِلْبَصَرِ وَأَحْصَنُ لِلْفَرْجِ 

”Wahai para pemuda, barangsiapa di antara kalian yang mampu untuk menikah, maka menikahlah. Karena menikah itu lebih dapat menahan pandangan dan lebih memelihara kemaluan” (HR. Bukhari no. 5065 dan Muslim no. 1400). 

 Dengan keimanan dan rasa takut dalam hatinya, seseorang bisa saja menahan pandangan matanya dari yang haram. Akan tetapi, dalam hadits ini Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam menyatakan bahwa dengan menikah, seseorang akan lebih dapat menjaga pandangannya dan memelihara kemaluannya. Karena dia bisa menyalurkan syahwatnya kepada sesuatu yang halal, yaitu istrinya. 

Rosululloh shollahu alaihi wasallam secara khusus menyeru para pemuda untuk menikah. Sebab dorongan syahwat pada seorang pemuda sangat kuat. Agama kita menganjurkan untuk menjaga kesucian diri. Rosulullulloh shollallahu alaihi wasallam menyampaikan alasannya bahwa salah satu manfaat menikah adalah menundukkan pandangan dan menjaga kemaluan dari hal-hal yang haram Apabila seorang pemuda telah mampu memikul beban pernikahan, maka Islam menganjurkan untuk segera menikah. 

Mampu secara fisik serta mental dan juga tidak ketinggalan yang lebih penting juga masalah finansial. Mampu memberikan mahar serta nafkah. Bukan hanya mampu untuk berhubungan badan. Seperti pesan yang terkandung dalam hadits di atas. Bagi yang mampu menanggung beban di anjurkan untuk berpuasa, karena dengan puasa dapat mencegah syahwat. 

 Usia menikah yang ideal biasanya sekitar 18 sampai 25 tahun. Menikah di usia muda merupakan hal biasa menurut sebagian pendapat orang.

 Namun ada juga yang menganggapnya itu aneh. Kadang timbul komentar : 

 "Kok berani ya menikah di usia muda?" 

"Apa yang terjadi dengannya ...?" 

"Mau di kasih makan apa nanti kalau sudah punya anak …?”

 "Belajar dulu, cari kerjaan baru nikah ...," 

 Kemungkinan itu argumentasi mereka terhadap seorang yang menikah di usia muda. Mereka tidak menyadari bahwa menikah di usia muda selain bermanfaat untuk menundukkan pandangan, agar terlindungi dari berbagai godaan rayuan yang akan menjerumuskan ke dalam hal-hal yang nista.

 Sehingga terhindar dari hal-hal yang berbau perzinaan. Kemungkinan itu argumentasi mereka terhadap seorang pemuda yang menikah di usia muda. Mereka tidak menyadari bahwa menikah di usia muda selain bermanfaat untuk menundukkan pandangan, agar terlindungi dari berbagai godaan rayuan yang akan menjerumuskan ke dalam hal-hal yang nista. Sehingga terhindar dari hal-hal yang berbau perzinaan. 

 Dengan menikah di usia muda maka Allah akan menambah rezeki kebaikan dan keberkahan tersendiri bagi pasangan. Banyak sekali orang-orang sukses di sekitar kita usai menikah di usia muda. Apalagi seorang istri atau suami yang telah mensupport dari pasangan tersebut untuk menggapai sebuah impian yang lama belum tercapai. 

Allah berfirman dalam Surat Ali Imron ayat: 151,

 "Kami akan menambah rezeki kepadamu dan kepada mereka." (QS. Al An'am: 151) 

Akan lebih bisa mengontrol emosi karena ada seorang istri yang mendampingi juga seorang buah hati yang membuat pernikahan semakin lengka menuju keluarga yang sakinah mawaddah warahmah.
 Bisa menikmati indahnya hubungan suami istri secara leluasa dan halal. Dan ini moment yang sangat di nanti oleh semua pasangan pengantin. 

Merengkuh madu syurgawi bersama istri pasangan yang halal. Nah, dengan demikian mengapa takut dengan pernikahan muda. Dan menikah muda, kenapa tidak.? 

Menikah merupakan sunnah para nabi dan risalah rosul. Sebagai ummat kita harus mneladani beliau-beliau. 

Dan menikah adalah sebagai wujud ketaatan seorang muslim untuk menyempurnakan separuh ketaatannya dalam beragama islam. 

 Demikian artikel "Menikah Muda "Why Not" . Semoga manfaat. Aamiin ...

Puisi